Voila . . . Akhirnya sukses juga saya meng-upload video langsung ke dalam postingan Go-Blog saya. Gak pake acara embed-embed-an segala. Pokoknya, video apapun yang kamu punya di local HDD bisa langsung di-upload. Berapapun size & jumlah yang di upload.
Mari kita mulai saja, proses peletakan video di postingan.
1. Ketik di browser anda http://bloggerindraft.blogspot.com, akan tampil begini
2. Login ke dalam sub-websitenya, yaitu www.draft.blogger.com
Akan tampil seperti tampilan biasa saat anda login normal di Blogger.com
3. Lakukan aktivitas seperti biasa saat anda nge-Blog. You'll be excited . .
Ada penambahan 2 Button baru untuk aktivitas editing anda.
4. Silahkan upload video favorite sesuka anda.
Note : Hanya 1x upload per sesi uploading untuk mencegah PC anda Bengong.
5. Sorry, untuk pengguna browser selain Firefox & Internet Explorer sepertinya anda harus pakai alternatif browser di atas. Karena Tips ini hanya berlaku di 2 browser tersebut (kata Ownernya sih, karena saya belom cobain)
6. INGAT. . .aktivitas blogging anda harus selalu berada di dalam koridor Draft
PEMBACA YANG BERSAHABAT TIDAK LUPA MENINGGALKAN KOMENTAR...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
silahkan komentari tulisan saya ini...